Abstract
INTISARILatar Belakang : Tuberkulosis (TB) adalah penyakit menular yang disebabkanoleh bakteri Mycobacterium tuberculosis. Terjadinya TB BTA positif karenaditemukan Basil Tahan Asam pada preparat sputum penderita yang dibaca dalam100 lapang pandang. Subjek pada penelitian didapatkan dari keluarga yang salahsatu anggota keluarganya adalah penderita TB BTA positif yang didiagnosis diBalkesmas Wilayah Semarang.Tujuan Penelitian : Mengetahui Gambaran Mikroskopis Bakteri Basil TahanAsam (BTA) Pada Keluarga Yang Tinggal Satu Rumah Dengan Penderita TBBTA positifMetode Penelitian : Deskriptif (Non-eksperimental) dengan total samplingHasil Penelitian : Tidak ditemukan BTA dalam 100 lapang pandang pada 12orang dari keluarga yang tinggal dalam satu rumah dengan penderita TB BTApositif. Dari 12 responden didapatkan 24 sampel dengan kondisi 6 sampel adalahsampel dahak bercampur liur dan 18 sampel liur.Kesimpulan : Pemeriksaan mikroskopis BTA pada keluarga yang tinggal dalamsatu rumah dengan penderita TB BTA positif didapatkan hasil negatif.Kata Kunci : Mycobacterium tuberculosis, keluarga penderita, TB BTA positif.