Meningkatkan kualitas hidup manusia Indonesia tetap menjadi pegangan bagi pengabdi sektor kesehatan sebagai bentuk pelaksanaan Nawa Cita Kelima. Berbagai tantangan dalam membangun masyarakat dan keluarga sehat terbayar dengan capaian terukur yang akseleratif. Realisasi program Indonesia Sehat periode 2015-2017 benar-benar menggambarkan hasil pembangunan kesehatan yang signifikan. Buku ini beriksi mengenai Paradigma sehat, penguatan layanan kesehatan, Jaminan kesehatan Nsional, kaleidoskop dan Penghargaan.