View Item 
      •   R2KN Home
      • Politeknik Kesehatan Kemenkes
      • Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Jakarta II
      • Repositori Institusi Poltekkes Jakarta II
      • View Item
      •   R2KN Home
      • Politeknik Kesehatan Kemenkes
      • Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Jakarta II
      • Repositori Institusi Poltekkes Jakarta II
      • View Item
      JavaScript is disabled for your browser. Some features of this site may not work without it.

      Profil Peresepan Obat Sitostatik pada Pasien Kanker Payudara di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Soebroto Periode Januari-Maret 2018

      Date
      2018
      Author
      Lala Makbulah
      Metadata
      Show full item record
      Abstract
      ABSTRAKProfil Peresepan Obat Sitostatik pada Pasien Kanker Payudara di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot SoebrotoPeriode Januari - Maret 2018Oleh:Lala MakbulahP2.31.39.0.15.043Pendahuluan:Kanker payudara merupakan keganasan pada jaringan payudara yang dapat berasal dari epitel duktus maupun lobulusnya. Penyakit kanker merupakan salah satu penyebab kematian utama di seluruh dunia.Pengelolaan kanker payudara harus dilakukan dengan baik dengan pemberian sitostatik, sehinggadibutuhkan ketersediaan sitostatik yang cukup untuk memberikan pengobatan maksimal kepada pasien dan untuk mengurangi dampak risiko yangdapat terjadi akibat kanker payudara.Tujuan: Untuk mengetahui profil peresepan obat sitostatik pada pasien kanker payudara di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat Gatot Soebroto (RSPAD Gatot Soebroto) Periode Januari-Maret 2018.Metode: Penelitian menggunakan metode deskriptif kuantitatif, terdapat 274 rekam medis pasien kanker payudara periode Januari-Maret 2018, selanjutnya mengelompokkan pengobatan berdasarkan jenis kelamin dan usia pasien, stadium pasien, golongan obat dan zat aktif, bentuk sediaan, kombinasi antar obat sitostatik dan kombinasi kelas terapi lain yang diresepkan bersama obat sitostatik.Hasil dan Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian, pasien laki-laki yang terdiagnosa kanker payudara sebanyak 4 pasien (1,45%) sedangkan perempuan sebanyak 270 (98,55%). Usia terbanyak adalahkelompok usia 46-55 tahun sebanyak 113 pasien (41,26%). Stadium terbanyak adalah stadium II sebanyak 162 pasien (59,13%).Peresepan obat sitostatik terbanyak berdasarkan golongan obat adalah antibiotik sebanyak 259 resep (21,08%), berdasarkan zat aktif adalah cyclophospamid sebanyak 203 resep (16,50%), berdasarkanbentuk sediaan adalah injeksi sebanyak 938 (76,26%), berdasarkan kombinasi antar obat sitostatik adalah Cyclophospamid + Doxorubicin + Flourourasil (CAF) sebanyak 63 resep (22,34%), berdasarkan kelas terapi lain adalah antiulcer (ranitidin) sebanyak 859 resep (34,63%).Kata kunci: Kanker Payudara, Obat Sitostatik, RSPAD Gatot Soebroto.
      URI
      http://perpus.poltekkesjkt2.ac.id/setiadi/index.php?p=show_detail&id=856
      Collections
      • Repositori Institusi Poltekkes Jakarta II [2671]

      Copyright © Badan Litbangkes - Kementerian Kesehatan RI
      Jl. Percetakan Negara no.29, Jakarta Pusat 10560, Indonesia
      All rights reserved. 2019
      Contact Us | Send Feedback
        

       

      Browse

      All of R2KNCommunities & CollectionsBy Issue DateAuthorsTitlesSubjectsThis CollectionBy Issue DateAuthorsTitlesSubjects

      My Account

      LoginRegister

      Copyright © Badan Litbangkes - Kementerian Kesehatan RI
      Jl. Percetakan Negara no.29, Jakarta Pusat 10560, Indonesia
      All rights reserved. 2019
      Contact Us | Send Feedback