View Item 
      •   R2KN Home
      • Politeknik Kesehatan Kemenkes
      • Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Jakarta I
      • Repository Politeknik Kemenkes Jakarta I
      • View Item
      •   R2KN Home
      • Politeknik Kesehatan Kemenkes
      • Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Jakarta I
      • Repository Politeknik Kemenkes Jakarta I
      • View Item
      JavaScript is disabled for your browser. Some features of this site may not work without it.

      GAMBARAN PENGETAHUAN DAN STATUS KEBERSIHAN GIGI DAN MULUT PADA MURID PEROKOK DI SMK BOROBUDUR CILANDAK JAKARTA SELATAN TAHUN 2019

      Date
      Author
      YULIA WULANDARI
      Metadata
      Show full item record
      Abstract
      Pengetahuan adalah segala sesuatu yang diketahui kepandaiannya. Kebersihan gigi dan mulut adalah keadaan yang menunjukkan bahwa didalam rongga mulut seseorang bebas dari kotoran seperti plak dan kalkulus. Tujuan : Penelitian ini adalah untuk mendapatkan gambaran pengetahuan dan status kebersihan gigi dan mulut pada murid perokok di SMK Borobudur Cilandak Jakarta Selatan Tahun 2019. Metode: Penelitian deskeriptif ini menggunakan sample sebanyak 40 responden, seluruh sampel yang digunakan adalah murid SMK Borobudur Cilandak Jakarta Selatan Tahun 2019. Data dikumpulkan dengan cara melakukan pemeriksaan gigi dan dan pengisian kuesioner. Hasil: berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dari 40 murid SMK Borobudur Cilandak Jakarta Selatan murid perokok sebanyak 26 murid (65%) dan yang bukan perokok sebanyak 14 murid (35%). Untuk gambaran pengetahuan tentang kebersihan gigi dan mulut didapatkan hasil murid perokok memeliki pengetahuan baik sebanyak 18 murid (69%), memeliki pengetahuan cukup sebanyak 6 murid (23%), dan pengetahuan kurang sebanyak 2 murid (8%). Untuk status kebersihan gigi dan mulut didapatkan hasil sebanyak 7 murid (27%) murid memiliki keadaan kebersihan gigi dan mulut yang baik, kebersihan gigi dan mulut yang sedang 10 murid (38%) dan kebersihan gigi dan mulut yang buruk 9 murid (35%). Kesimpulan: Murid SMK Borobudur Cilandak Jakarta Selatan Tahun 2019 masih kurang menerapkan pengetahuan yang telah didapatkan sebelumnya kedalam kehidupan sehari-hari. Saran: Menjaga kebersihan gigi dan mulut, kurangi konsumsi rokok karena kandungan atau zat yang ada di dalam rokok dapat berpengaruh terhadap kebersihan gigi dan mulut dan penyakit gigi dan mulut lainnya. Jadi para murid untuk tidak lupa rajin menyikat gigi minimal 2 kali sehari yaitu pagi setelah sarapan dan malam sebelum tidur, dan untuk para murid agar meningkatkan pengetahuan tentang kebersihan gigi dan mulut
      URI
      http://portal-lib.poltekkesjakarta1.ac.id/etd/index.php?p=show_detail&id=804
      Collections
      • Repository Politeknik Kemenkes Jakarta I [1120]

      Copyright © Badan Litbangkes - Kementerian Kesehatan RI
      Jl. Percetakan Negara no.29, Jakarta Pusat 10560, Indonesia
      All rights reserved. 2019
      Contact Us | Send Feedback
        

       

      Browse

      All of R2KNCommunities & CollectionsBy Issue DateAuthorsTitlesSubjectsThis CollectionBy Issue DateAuthorsTitlesSubjects

      My Account

      LoginRegister

      Copyright © Badan Litbangkes - Kementerian Kesehatan RI
      Jl. Percetakan Negara no.29, Jakarta Pusat 10560, Indonesia
      All rights reserved. 2019
      Contact Us | Send Feedback